Racik Beef Burger dengan 4 Sayuran Ini Agar Burger Lebih Juicy Bernutrisi

Minggu, 11/12/2016 15:13 WIB

Odilia Winneke Setiawati - detikFood

Index Artikel Ini   Klik "Next" untuk membaca artikel selanjutnya 1 dari 5 Next »  
Racik Beef Burger dengan 4 Sayuran Ini Agar Burger Lebih Juicy BernutrisiFoto: iStock
Jakarta - Beef burger sangat disukai anak. Anda bisa tambahkan sayuran. Rasa burger lebih juicy enak dan kaya nutrisi.

Menambahkan sayuran dalam burger bisa jadi cara untuk menyiasati konsumsi sayuran yang tak disukai anak. Tetapi ada cara menambahkan sayuran agar burger tetap enak.

Sebaiknya campurkan sayuran sebanyak 1/4 bagian dari jumlah daging sapi cincang. Jadi jika memakai total 200 g bahan, 150 g daging sapi cincang dan 50 g sayuran.

Berikut ini sayuran yang umum ditambahkan dalam burger.

Index Artikel Ini 1 dari 5 Next »  

Related Posts :

0 Response to "Racik Beef Burger dengan 4 Sayuran Ini Agar Burger Lebih Juicy Bernutrisi"

Posting Komentar