Jika Tekanan Darah Sedang Tinggi, Atasi dengan Makan Kunyit, Bawang Putih dan Bit (1)

Jumat, 11/11/2016 14:45 WIB

Sonia Permata - detikFood

Index Artikel Ini   Klik "Next" untuk membaca artikel selanjutnya 1 dari 7 Next »  
Jika Tekanan Darah Sedang Tinggi, Atasi dengan Makan Kunyit, Bawang Putih dan Bit (1)Foto: GettyImages
Jakarta - Darah tinggi atau hipertensi makin banyak diderita orang. Banyak makanan alami yang baik dikonsumsi untuk menurunkannya.

Jika tidak cepat ditangani maka penyakit ini bisa memicu penyakit yang lebih serius seperti serangan jantung, gagal ginjal, dan stroke. Darah tinggi muncul karena gaya hidup dan pola makan yang kurang sehat.

Tekanan darah dapat diturunkan melalui gaya hidup sehat, olahraga teratur, dan konsumsi makanan sehat secara rutin.

Tanpa menelan obat dokter, tekanan darah bisa dikendali dengan konsumsi bahan makanan sehat. Seperti yang direkomendasikan naturalhealth365.com (04/11/16).

Index Artikel Ini 1 dari 7 Next »  

0 Response to "Jika Tekanan Darah Sedang Tinggi, Atasi dengan Makan Kunyit, Bawang Putih dan Bit (1)"

Posting Komentar