Makan Siang di Pondok Indah Mall? Bisa Cicipi Sushi Rendang dan Ayam Panggang Peru yang Unik

Minggu, 20/11/2016 10:35 WIB

Andi Annisa Dwi Rahmawati - detikFood

Index Artikel Ini   Klik "Next" untuk membaca artikel selanjutnya 1 dari 7 Next »  
Makan Siang di Pondok Indah Mall? Bisa Cicipi Sushi Rendang dan Ayam Panggang Peru yang UnikFoto: detikFood
Jakarta - Sedang di Pondok Indah Mall? Anda bisa santap siang di restoran-restoran ini. Ada menu khas Peru, Jepang-Padang, hingga Thailand yang menggugah selera.

Tak perlu bingung memilih menu makan siang di Pondok Indah Mall. Beberapa restoran rekomendasi detikFood ini bisa dijadikan panduan. Pilih saja yang menunya sesuai selera Anda hari ini!

Index Artikel Ini 1 dari 7 Next »  

Related Posts :

0 Response to "Makan Siang di Pondok Indah Mall? Bisa Cicipi Sushi Rendang dan Ayam Panggang Peru yang Unik"

Posting Komentar