Nyam! Uniknya Es Krim Rasa Foie Gras hingga Salad Sayuran (2)

Sabtu, 12/11/2016 13:05 WIB

Lembut Dingin Es Krim

Andi Annisa Dwi Rahmawati - detikFood

Index Artikel Ini   Klik "Next" untuk membaca artikel selanjutnya 1 dari 6 Next »  
Nyam! Uniknya Es Krim Rasa Foie Gras hingga Salad Sayuran (2)Foto: Zagat
Jakarta - Inovasi rasa es krim unik begitu banyak di dunia. Termasuk es krim foie gras dan salad sayuran yang mengundang penasaran.

Pencinta es krim perlu tahu aneka rasa es krim unik di dunia. Meski terdengar aneh, kreasi es krim ini benar-benar ada. Seperti es krim gochujang, keju kambing dan bit, serta saus ikan anchovy. Berikut daftar lengkapnya seperti dikutip dari Zagat (01/06).

aNext page :
Index Artikel Ini 1 dari 6 Next »  

Related Posts :

0 Response to "Nyam! Uniknya Es Krim Rasa Foie Gras hingga Salad Sayuran (2)"

Posting Komentar