Mau Coba Makanan Korea yang Dipadu dengan Lelehan Keju? Datang Saja Ke Restoran Ini

Rabu, 26/10/2016 19:24 WIB

Tren Keju Leleh

Lusiana Mustinda - detikFood

Index Artikel Ini   Klik "Next" untuk membaca artikel selanjutnya 1 dari 6 Next »  
Mau Coba Makanan Korea yang Dipadu dengan Lelehan Keju? Datang Saja Ke Restoran IniFoto: Detikfood
Jakarta - Lelehan keju yang disajikan di atas bulgogi hingga bibimbap tentu jadi favorit. Tidak hanya di negaranya, restoran Korea di Jakarta pun banyak sajikan hidangan lokal dengan sentuhan keju.

Amerika Serikat dan Selandia Baru menjadi salah satu negara pemasok keju terbesar di Korea Selatan. Permintaan keju semakin meningkat karena adanya eksposur dari makanan Barat seperti pizza dan pasta hingga bakery.

Banyak orang Korea yang memasukkan keju ke dalam sajian lokal. Mulai dari sajian ramyun, bbq, dak galbi, tteokbokki hingga bibimbap. Keju mozarella menjadi salah satu jenid favorit!

Di Jakarta, Anda bisa datang ke restoran-restoran yang menyajikan makanan Korea yang dipadu dengan lelehan keju. Penasaran?

Index Artikel Ini 1 dari 6 Next »  

Related Posts :

0 Response to "Mau Coba Makanan Korea yang Dipadu dengan Lelehan Keju? Datang Saja Ke Restoran Ini"

Posting Komentar