Makan Beefsteak di Restoran Sebaiknya Jangan Pesan Beefsteak 'Well Done', Ini Alasannya

Sabtu, 26/11/2016 09:00 WIB

Sonia Permata - detikFood

Index Artikel Ini   Klik "Next" untuk membaca artikel selanjutnya 1 dari 6 Next »  
Makan Beefsteak di Restoran Sebaiknya Jangan Pesan Beefsteak Well Done, Ini AlasannyaFoto: Getty Images
Jakarta - Sebagian besar orang Indoensia memesan beefsteak 'well done'. Padahal kematangan ini tak cocok buat beefsteak. Ini alasannya!

Penggemar sajian steak pasti tahu istilah tingkat kematangan daging yang biasanya ditanyakan oleh pelayan ketika memesan beefsteak di restoran. Mulai dari rare hingga well-done. Kebanyakan orang Indonesia memesan beef steak dengan tingkat kematangan well-done atau daging dengan tingkat kematangan sempurna.

Memakan daging yang masih sedikit merah dengan jus daging berwarna pink mungkin terasa aneh untuk beberapa orang. Akan tetapi ternyata menikmati beefsteak dengan kematangan 'well done' justru akan merusak cita rasa daging.

Dirangkum dari delish.com (22/11/16), berikut 5 alasan kuat mengapa Anda sebaiknya tidak memesan beefsteak dengan tingkat kematangan well-done.

Index Artikel Ini 1 dari 6 Next »  

Related Posts :

0 Response to "Makan Beefsteak di Restoran Sebaiknya Jangan Pesan Beefsteak 'Well Done', Ini Alasannya"

Posting Komentar