Punya Pisang? Yuk, Bikin Cucur Pisang dan Pangsit Pisang yang Legit untuk Camilan!

Kamis, 27/10/2016 17:55 WIB

Lusiana Mustinda - detikFood

Index Artikel Ini   Klik "Next" untuk membaca artikel selanjutnya 1 dari 6 Next »  
Punya Pisang? Yuk, Bikin Cucur Pisang dan Pangsit Pisang yang Legit untuk Camilan!Foto: iStock/detikFood
Jakarta - Cuaca dingin seperti ini enaknya menikmati camilan hangat berbahan pisang. Rasanya manis paling pas dipadukan dengan secangkir teh ataupun kopi hangat.

Pisang punya tekstur yang lembut dan enak dicampur dengan bahan-bahan manis seperti keju, pasta kacang merah dan juga cokelat. Untuk membuat hidangan ini, Anda bisa melihat beberapa resep pisang dari detikFood ini.

Index Artikel Ini 1 dari 6 Next »  

Related Posts :

0 Response to "Punya Pisang? Yuk, Bikin Cucur Pisang dan Pangsit Pisang yang Legit untuk Camilan!"

Posting Komentar